Beberapa fakta ilmiah dalam Al Quran sudah terbukti kebenarannya oleh para ilmuan. Meskipun Al Quran diturunkan pada zaman dahulu, tetapi beberapa ayat dalam Al Quran menjelaskan tentang masa depan dan bersifat ilmiah. Para ilmuan terus mengkaji kebenaran tentang Al Quran, dan ternyata terbukti benar.
Berikut tiga dari sekian banyak fakta ilmiah dalam Al Quran yang sudah terbukti kebenarannya, di mana fakta tersebut sesuai dengan ayat-ayat yang terkandung dalam Al Quran.
3. Tentang Api Di Dasar Lautan
(images: enviromentalgraffiti) |
Sebenarnya Al Quran sudah menyebutkan tentang api di dasar lautan ini. "Demi bukit. Dan kitab yang tertulis. Pada lembaran yang terbuka. Dan demi Baitul Makmur (Ka'bah). Dan demi surga langit yang ditinggikan. Dan demi laut, yang di dalam tanah ada api." (QS At-Thur: 1-6).
2. Tentang Pertemuan Dua Lautan
(images: factsnmyths) |
"Dia membiarkan dua lautan mengalir yang keduanya kemudian bertemu. Antara keduanya ada batas yang tidak dilampui masing-masing." (QS Ar-Rahman: 19-20).
"Dan Dialah (Allah) yang membiarkan dua laut mengalir (berdampingan), yang satu tawar dan segar dan yang lainnya asin. Dia jadikan antara keduanya dinding dan batas yang tidak tembus," (QS Al Furqan: 53).
1. Tentang Sungai Di Dasar Laut
(images: coolthingsworld) |
Fenomena ini sudah disebutkan dalam Al Quran "Dan Dialah (Allah) yang membiarkan dua laut mengalir (berdampingan), yang satu tawar dan segar dan yang lainnya asin. Dia jadikan antara keduanya dinding dan batas yang tidak tembus," (QS Al Furqan: 53).
Mau Info Bispak